Satgas TMMD Kodim 0212Ts Latih Drum Band SDN 0415 Hutaraja Lamo

Daftar Isi

    Foto: Humas

    LancangKuning.Com, SOSA PADANG - Lawas - Para prajurit  Satgas Tentara Manunggal Membangun desa (TMMD) ke 105, dari Kodim 0212/Ts, Serda Andik Santoso,Selasa, 30 Juli 2019, sempatkan melatih keterampilan Drumband SDN 0415 didesa sasaran, yaitu  Hutaraja Lamo, Kecamatan Dosa Kabupaten Padang Lawas.

    ”Kegiatan ini disamping untuk persiapan utk mengisi penutupan TMMD ke 105, juga sebagai latihan persiapan menyambut Hari Proklamasi Kemerdekaan yang ke 74,"ujar Serda Andik Santosa.

    “Semangat para anak-anak pelajar ini yang membuat saya termotivasi,keceriaan mereka dan canda tawa mereka saat latihan mengingatkan saya pada masa kecil dulu,saya ingin mereka menjadi anak anak yang hebat,walaupun sekolahnya di desa namun semangat latihan untuk menyambut hari proklamasi kemerdekaan ini sangat luar biasa.tuturnya

    Kepala sekolah SDN 0415 Hutaraja lamo Jusaini,S.Pd yg ikut memberikan semangat kepada anak didiknya juga menyampaikan”sangat bangga Sekolahnya sering diberikan semangat dan keterampilan oleh anggota TNI,ucap kepsek

    “Baru tahun ini kami bisa bersama TNI memberikan pelatihan anak anak terlihat sangat bersemangat dibawah arahan anggota satgas TMMD”,tutur kepsek

    “Terimakasih banyak buat satgas Tmmd Kodim 0212/Ts,yang sudah menyempatkan diri mengajari peserta didik kami mengasah bakat main drumband," akhirnya. (LKC/Rls)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Satgas TMMD Kodim 0212Ts Latih Drum Band SDN 0415 Hutaraja Lamo
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar