Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin

                                        Pendidikan 10 July 2019 Author : Ulty


                                        LancangKuning.com - Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional sering pula di sebut dengan STIENAS. Kampus ini berada di jantung kota  Banjarmasin di Jl. Mayjen Sutoyo S No.126, Antasan Besar, Kec. Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan 70231, Banjarmasin 70114 lebih tepatnya  berada di Masjid Raya Sabil Muhtadin  dekat simpang 5 lampu hijau Kamboja. Telp 0511-4364563, Fax : 0511-3365449  STIENAS memiliki 2 unit kampus yaitu:

                                        • Kampus Unit 1 berda di jalan Meratus Banjarmasin
                                        • Kampus Unit 2 berada di jalan Skip Lama Banjarmasin

                                        Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin didirikan pada tahun 1984 tanggal 02 February 1984 dengan nomor SK 705/SK/BAN-PT/Akred/PT/VII/2015 Tanggal 14 Agustus 2015. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin merupakan Perguruan Tinggi Swasta yang berada di naungan Yayasan Pendidikan Bandarmasih.

                                        STIENAS merupakan kampus peringkat ke 4 Perguruan Tinggi Swasta Se-Kalimantan. Kemudian nomor 193 dari 3.320 PTN dan PTS se-Indonesia. Kampus   Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin yang saat ini berada di bawah Pimpinan Hj. Diana Hayati, SE, MM kampus ini sudah meraih akreditasi C dari BAN-PT dan telah memiliki 2 Program Studi yaitu :

                                        • Program Studi (S1) Akuntansi
                                        • Program Studi (S1) Manajemen

                                        Bagi kamu yang sedang mencari informasi lengkap mengenai akreditasi jurusan yang ada di STIENAS maka Berikut informasi terkait akreditasi jurusan yang tersedia di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin:

                                        Program Studi

                                        Strata

                                        No.SK

                                        Tahun SK

                                        Peringkat

                                        Tanggal Daluarsa

                                        Akuntansi

                                        S1

                                        2060/SK/BAN-PT/Akred/S/VII/2018

                                        2018

                                        B

                                        2023-07-31

                                        Manajemen

                                        S1

                                        844/SK/BAN-PT/Akred/S/IV/2019

                                        2019

                                        B

                                        2024-04-09

                                        Selain jurusan yang sudah terakreditasi B, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin juga menjalin banyak kerjasama yaitu: kerjasama pada Bank Indonesia, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), PT. Angkasa Pura, PT. Ambapers, SMA dan SMK di provinsi Kalimantan Selatan dalam bentuk kegiatan pendidikan, Pengabdian dan penelitian Masyarakat. Selain kerjasama Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin juga memiliki Fasilitas Pendidikan, minat dan Bakat. Tujuan dari penyediaan fasilitas tersebut yaitu dapat memperlancar seluruh proses aktivitas akademik maupun non akademik.

                                        Berikut fasilitas yang disediakan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin:

                                        • Laboratorium Komputer Akuntansi dan Manajemen
                                        • Laboratorium Praktik Akuntansi dan Manajemen.
                                        • Ruang Kuliah Gedung Full AC dan dilengkapi dengan LCD.
                                        • Perpustakaan Mahasiswa yang dilengkapi dengan Full AC.
                                        • Memiliki Unit Usaha Koperasi.
                                        • Memiliki Peralatan Panjat Dinding  dan Olah Raga lainnya.
                                        • Unit pengembangan Karir (Career Development Unit) & Pengembangan Kepribadian serta Bursa Kerja.
                                        • Uji Kompetensi  (UK) Akuntansi.
                                        • Hotspot/Wireless Internet 24 Jam di area kampus.

                                        Bagi kamu yang mampu secara akademik namun tidak mampu secara financial maka jangan berkecil hati untuk mendaftar ke kampus ini, karena di kampus  STIENAS menyediakan banyak beasiswa seperti beasiswa yang diperoleh dari DIKTI yaitu: Beasiswa BIDIKMISI dan ada juga beasiswa yang dapat diperoleh dari BUMN dan Yayasan Pendidikan Bandarmasih Banjarmasin yaitu Beasiswa Bantuan Belajar Mahasiswa (BBM), Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik (PPA).

                                        Bagi kamu yang aktif dan suka berorganisasi maka Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin juga memiliki kegiatan mahasiswa yaitu berupa:

                                        • Resimen Mahasiswa
                                        • BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa
                                        • MAPALA
                                        • Basket
                                        • Futsal
                                        • Badminton
                                        • Pusat Kajian Agama/Lembaga Dakwah Kampus

                                        Kamu dapat mengikuti kegiatan tersebut sesuai minat dan bakat, perlu diketahui bahwa selain kuliah juga penting bagi kita untuk berorganisasi, karena dengan berorganisasi kamu akan merasakan banyak dampak positif yang akan terjadi, salah satunya yatu: memiliki pengalaman yang banyak serta mampu bersosialisasi dengan baik, mampu bekerja secara TIM dan memiliki rasa solidaritas yang tinggi. Hal ini bisa kamu rasakan ketika kamu mau menjadi mahasiswa yang aktif bukan mahasiswa yang pasif. Mahasiswa yang pasif juga sering diberi julukan mahasiswa Kupu-Kupu (Kuliah Pulang – Kuliah Pualang).(Risma)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Tag Tips
                                        Baca Juga
                                        • Sapa Sekolah Desa Tanjung Kabupaten Meranti PCMI Riau
                                        • Audiensi PCMI Riau dengan Bidang Pemuda Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Riau
                                        • Beasiswa Pendidikan S1, D3 dan Tugas akhir/ Skripsi Provinsi Riau 2016
                                        • Pentingnya Tahnik bagi Bayi yang Baru Lahir
                                        • Memberi Manfaat dan Mengabdi, Kemendikbud Taja Kelas Inspirasi
                                        • Atraksi Lumba-Lumba di Pekanbaru Sebagai Ajang Pembelajaran dan Hiburan
                                        • UIN Suska Mengajar, Ide Kecil Untuk Perubahan Besar

                                        Beri penilaian untuk artikel Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nasional Banjarmasin



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sari Mulia, Banjarmasin
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Sari Mulia, Banjarmasin
                                        Pendidikan10 July 2019
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Banjarmasin
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Banjarmasin
                                        Pendidikan09 July 2019
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Indonesia Banjarmasin
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Indonesia Banjarmasin
                                        Pendidikan09 July 2019
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Adabiah
                                        Akreditasi Jurusan Kampus Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Adabiah
                                        Pendidikan16 July 2019
                                        Akreditasi Jurusan Kampus STMIK Indonesia Banjarmasin
                                        Akreditasi Jurusan Kampus STMIK Indonesia Banjarmasin
                                        Pendidikan11 July 2019

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan