Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Cara Mudah Backup Data Pada Android

                                        Teknologi 20 June 2019 Author : Ulty


                                        LancangKuning.com - Sewaktu-waktu bisa saja Handphone(HP) android kalian rusak atau untuk memperbaikinya diperlukan instal ulang. Jadi alangkah baiknya kalian membackup data android kalian terlebih dahulu. Supaya jika sewaktu-waktu HP kalian rusak dan butuh instal ulang. Berikut cara-cara backup HP android yang mudah:

                                        1. Google Backup

                                        Aplikasi google backup ini terinstal di semua HP android, aplikasi ini biasanya akan mem-backup password wifi atau pengaturan-pengaturan aplikasi dan juga dengan data-data aplikasi. Kemana perginya semua data yang di back-up aplikasi ini?, jangan takut karena semua data yang di back-up aplikasi ini akan pergi ke akun google anda. Jadi untuk bisa menggunakan aplikasi ini kalian harus memiliki akun gmail, baru setelah itu hidupkan backup otomatisnya dan data anda akan ter back-up secara otomatis.

                                        1. Titanium Backup

                                        Jika kalian ingin menggunakan aplikasi ini kalian harus root HP terlebih dahulu. Aplikasi ini sudah menjadi aplikasi terbaik dalam mem-backup data yang ada pada android.

                                        Dibawah ini adalah cara-cara mem-backup data dengan aplikasi ini:

                                        1. Silahkan kalian download terlebih dahulu aplikasinya
                                        2. Silahkan aktifkan fitur debuging usb yang ada di ftur android anda( Note. Fitur ini terletak pada opsi pengembang yang ada di pengaturan anda)
                                        3. Silahkan instal dan buka aplikasi yang sudah anda download tadi, jika kalian sudah mem-backup data kalian maka akan muncul ikon smile, jika kalian belum backup data kalian maka akan muncul ikon segitiga.
                                        4. Silahkan kalian klik file yang berformat dokumen dan kalian ceklis di atasnya maka akan muncul fitur yang ada di opsi backup.
                                        5. Kalian pilih opsi back-up, silahkan kalian pilih apa-apa saja aplikasi yang akan kalian backup, Misalkan aplikasi, foto, vidio, dokumen dan lain-lain.
                                        6. Setelah kalian memilih apa-apa sajak yang akan kalian backup, klik tombol backup dan silahkan menunggu, dan aplikasinya akan membackup data kalian.
                                        7. Setelah backupnya selesai maka nama backupnya adalah tanggal kalian membackupnya.

                                        Note. filenya bisa dikompres bisa di bentuk ke dalam zip.

                                        1. Helium – App Sync and Backup

                                        Jika kalian takut untuk root HP dalam mem-backup data kalian, maka kalian bisa menggunakan aplikasi ini, karena aplikasi ini bisa dijalankan tanpa melakukan root terlebih dahulu. Tetapi kekurangannya adalah kalian harus menginstal aplikasi ini di HP android dan di pc. Langkah-langkah menginstal dengan aplikasi ini:

                                        1. Silahkan download aplikasinya terlebih dahulu, jangan lupa untuk download di kedua perangkat kalian.
                                        2. Silahkan aktifkan usb debugging kalian seperti cata di atas tadi.
                                        3. Ubah tipe usb kalian dari mtp ke PTP atau ke dalam mode camera
                                        4. Jika ada notif untuk menerima kode RSA, kalian harus agree.
                                        5. Maka selanjutnya akan muncul ceklis hijau, itu menandakan kalau aplikasinya sudah terhubung dengan pc anda.
                                        6. Lepaskan sambungan usb dengan pc.
                                        7. Buka aplikasi helium yang anda download tadi di HP android anda.
                                        8. Silahkan pilihlah, apa-apa saja yang akan kalian backup.
                                        9. Proses bakcup akan secara berlangsung. Dan tunggu sampai selesai.(Ridwan)

                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Silahkan bergabung di Grup FB LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terupdate.

                                        ****

                                        Dapatkan info berita terbaru via group Whatsapp (read only) Lancang Kuning (Klik Disini)

                                        *

                                        Subscribe YOUTUBE LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terbaru dalam video.


                                        Tag Tips
                                        Baca Juga
                                        • Woow ! Google jamin Buka Konten Di Web Gak Pake Lama lagi !
                                        • Karaoke dengan Smule, Bikin Hidupmu Makin Asyik
                                        • Xiaomi, Gadget asal Cina yang Mempunyai Banyak Fitur
                                        • SIKAD UIR, Sistem Informasi Akademik Berbasis Online Universitas Islam Riau
                                        • Lowongan Kerja Pekanbaru, Sebagai Marketing
                                        • Samsung Umunkan Penyebab GALAXY NOTE 7 Mudah Terbakar
                                        • WhatsApp Android Kini Bisa Kirim Animasi GIF

                                        Beri penilaian untuk artikel Cara Mudah Backup Data Pada Android



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Penyebab HP Bootloop
                                        Penyebab HP Bootloop
                                        Teknologi22 January 2021
                                        Cara Meningkatkan Kinerja Android Agar Lebih Ringan dan cepat
                                        Cara Meningkatkan Kinerja Android Agar Lebih Ringan dan cepat
                                        Teknologi22 January 2021
                                        Kelebihan VPN Di Install di Android
                                        Kelebihan VPN Di Install di Android
                                        Teknologi27 May 2019
                                        Waspada, Pattern Lock di Android Ternyata Bisa Dibobol
                                        Waspada, Pattern Lock di Android Ternyata Bisa Dibobol
                                        Teknologi27 January 2017
                                        Cara Mengatasi Hp Bootloop Tanpa Komputer
                                        Cara Mengatasi Hp Bootloop Tanpa Komputer
                                        Teknologi25 January 2021

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan