Hari Ketiga Pelatihan Internet Marketing Disperindag Pemprov Riau, Setiap Peserta Langsung Bisa Bikin Toko Online Sendiri di Market Place

Daftar Isi

    LANCANGKUNING.COM - PEKANBARU Hari ke tiga pelatihan internet marketing (e-commerce) yang ditaja oleh disperindag provinsi Riau di Hotel Grand Central Pekanbaru membahas tentang bagaimana membuat toko online dropshiper di market place yang ada seperti Toko Pedia, Bukalapak dan lainnya.Pada pelatihan hari terakhir (04/05) peserta dibimbing untuk membuat toko dan langsung bisa berjualan di market place.

    "Pelatihan internet marketing ini sangat membantu saya dan para UKM serta pengusaha dalam melebarkan sayap usahanya di bidang online yang tidak terbatas jarak, kita juga terbuka wawasan tentang cara dropsiper, mencari target market dan cara promosi online" Ungkap Pak Edy salah seorang peserta pelatihan e-commerce.

    Pelatihan e-commerce ini di ikuti para pengusaha yang ada di Riau yang ingin meningkatkan omzet usahanya melalui online. Sebelumnya, telah membahas tentang menentukan target market, iklan menggunakan sosial media, google addwords, dan teknik dasar SEO (Search engine Optimazion) atau teknik agar toko kita berada di halaman pertama pencarian google.

    Pelatihan e-commerce dibagi menjadi dua kelas yakni kelas Basic dan kelas advace (yang sudah pernah mengikuti basic).
     

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Hari Ketiga Pelatihan Internet Marketing Disperindag Pemprov Riau, Setiap Peserta Langsung Bisa Bikin Toko Online Sendiri di Market Place
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar