Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Demokrat Kubu AHY: Jhoni Allen Itu Pelaku yang Sok Jadi Korban

                                        Tokoh 24 March 2021 Author : Ruzimah



                                        Foto: Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (tengah) di Kemenkumham. (Antara)
                                         


                                        Lancang Kuning – Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menggelar sidang gugatan atas kisruh Partai Demokrat yang dilayangkan Jhoni Allen Marbun terhadap Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan kawan-kawan pada Rabu, 24 Maret 2021. Jhoni mengajukan gugatan atas pemecatan dirinya sebagai kader.
                                         

                                        Baca Juga: Bupati Inhil Hadiri Pengukuhan Pokja Bunda PAUD tahun 2021

                                        Koordinator tim advokasi Partai Demokrat kubu AHY, Mehbob, mengatakan bahwa timnya akan membela habis-habisan sang ketua umum dalam menghadapi gugatan Jhony Allen Marbun. Menurut Mehbob, keputusan mendepak Jhoni dari Demokrat sudah tepat.

                                        Baca Juga: Nasib Prajurit Roket Kostrad TNI yang Lumpuh Dikeroyok 8 Tawon

                                        "Jhoni pantas dipecat, kantaran dia telah melakukan gerakan yang merongrong Partai Demokrat di bawah kepemimpinan AHY," kata Mehbob, dalam keterangannya, Rabu, 24 Maret 2021, dilansir LKC dari Viva.co.id

                                        Baca Juga: Mengerikan, Bus Timnas Diberhentikan Paksa Kelompok Bersenjata

                                        Gugatan yang diajukan Jhoni, katanya, tidak berdasar. Sebab, Jhoni memang salah karena menjadi otak dari gerakan pengambilalihan Partai Demokrat dan kemudian menggelar KLB di Deli Serdang, Sumatera Utara. KLB itu, kata Mehbob, melanggar AD/ART Partai Demokrat, Kode Etik Partai Demokrat, dan Pakta Integritas Partai Demokrat.

                                        "Jhoni itu pelaku yang sok jadi korban. Jadi, gugatannya ngawur, sebenarnya. Akan tetapi, sebagai warga negara taat hukum, kami hadapi dia di pengadilan," ujarnya.

                                        Sekretaris Tim Advokasi Partai Demokrat, Muhajir, mengungkapkan bahwa gugatan yang diajukan Jhoni Allen sebenarnya prematur. Sebab, kalau Jhoni tak terima dipecat, seharusnya melakukan upaya hukum di Mahkamah Partai alih-alih langsung ke pengadilan. (LK)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Silahkan bergabung di Grup FB LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terupdate.

                                        ****

                                        Dapatkan info berita terbaru via group Whatsapp (read only) Lancang Kuning (Klik Disini)

                                        *

                                        Subscribe YOUTUBE LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terbaru dalam video.


                                        Tag Demokrat Kubu AHY: Jhoni Allen Itu Pelaku yang Sok Jadi Korban
                                        Baca Juga
                                        • Dwi Agus Putra, Mahasiswa Harapan Baru UIR
                                        • SM Amin Nasution, Tokoh Sumpah Pemuda, Gubernur Riau yang Pertama
                                        • Ternyata Habibie Pernah Menjadi Pelaksana Harian Gubernur Riau
                                        • Muhammad Yamin Usulkan Bahasa Melayu, Sebagai Bahasa Persatuan Indonesia
                                        • Jusuf Kalla Kunjungi Sumatera Barat, Gubernur Sumatra Barat dan Bupati Padang Pariaman Bicarakan Kelanjutan Program Strategis
                                        • Hingar Bingar Pemilihan Ketua KAMMI Riau, Sosok Ligat Ini Mampu Menjawab Tantangan KAMMI Kedepan
                                        • Ustadz Abdul Somad Sempat Cemas dan Takut Saat Menunggangi Kuda Milik Aa Gym, Begini Ceritanya

                                        Beri penilaian untuk artikel Demokrat Kubu AHY: Jhoni Allen Itu Pelaku yang Sok Jadi Korban



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Demokrat Kubu AHY: Gugatan Jhoni Allen Rp55,8 Miliar Tidak Logis
                                        Demokrat Kubu AHY: Gugatan Jhoni Allen Rp55,8 Miliar Tidak Logis
                                        Tokoh24 March 2021
                                        Sindir SBY, Jhoni Allen Sebut Ketua Majelis Tinggi Langgar UU Parpol
                                        Sindir SBY, Jhoni Allen Sebut Ketua Majelis Tinggi Langgar UU Parpol
                                        Tokoh11 March 2021
                                        Demokrat Kubu AHY: Jhoni Allen Sudah Dipecat, Tak Patut Lagi ke DPR
                                        Demokrat Kubu AHY: Jhoni Allen Sudah Dipecat, Tak Patut Lagi ke DPR
                                        Tokoh17 March 2021
                                        Demokrat Kubu AHY Sebut Pendukung Moeldoko Sudah Terpecah
                                        Demokrat Kubu AHY Sebut Pendukung Moeldoko Sudah Terpecah
                                        Tokoh04 October 2021
                                        Demokrat Minta Kader yang Dipecat Setop Bawa-bawa Nama Partai
                                        Demokrat Minta Kader yang Dipecat Setop Bawa-bawa Nama Partai
                                        Tokoh27 February 2021

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2022 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan