Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Gubri: Napi Ada Gejala Covid-19, Segera Isolasi di RS Rujukan

                                        Info Riau 05 November 2020 Author : Ridha M Haztil


                                         
                                        Gubernur Riau H Syamsuar (tengah) ketika memberikan keterangan pers didampingi Kakanwil Kemenmkumham Riau Ibnu Chuldun dan Kadiskes Riau Hj Mimi Yuliani Nazir, Kamis (5/11/20) di kediaman Gubri.
                                         

                                        LANCANGKUNING.COM,PEKANBARU-Gubernur Riau (Gubri) H Syamsuar mengingatkan Kalapas dan Kanwil  Menkumham Riau untuk segera bertindak mengevakuasi warga binaan yang memperlihatkan gejala terkonfirmasi Covid-19 segera dirujuk ke rumah sakit-rumah sakit rujukan.

                                        "Kalau ada nanti warga binaan itu gejala, itu harus kita masukkan ke rumah sakit rujukan. Gejalanya itu, bisa demam panas, bisa batuk, sesak napas, nah ini tentunya gejala yang jelas yang dikhawatirkan akan berkembang," kata Gubri didampingi Kakanwil Kemenmkumham Riau Ibnu Chuldun dan Kadiskes Riau Hj Mimi Yuliani Nazir, Kamis (5/11/20) di kediaman Gubri.

                                        Bahkan Gubri meminta bagi warga Narapidana (Napi) yang belum terkonformasi Covid-19, namun sudah menunjukkan gejala demam, diminta segera dibawa ke rumah sakit. Sehingga segera dapat diantisipasi agar tidak menjadi positif Covid-19.

                                        Pemprov Riau kata Gubri, berkewajiban untuk menyiapkan ruang isolasi khusus di rumah sakit-rumah sakit rujukan. Tentunya, para Napi yang menjalani isolasi itu akan mendapatlan pengawalan yang ketat dari aparat terkait.

                                        "Tentunya rumah sakit yang memiliki CCTv, agar bisa memonitornya. Karena inikan warga binaan yang harus diawasi, sementara petugas Lapasnya kan hanya berada di luar," jelas Gubri.

                                        Selain itu, Gubri juga berharap pihak Lapas dan Kemenkumham Riau terus melalukan koordinasi dengan Pemprov Riau. Sehingga diharapkan semua penanganan Covid-19 di Lapas Pekanbaru dapat diatasi secepatnya.

                                        Sementara Kakanwil Kemenkumham Riau Ibnu Chuldun mengaku sangat mengapresiasi bantuan dan perhatian yang diberikan Gubri Syamsuar dan jajarannya. Pihaknya akan terus berkoordinasi dengan Pemprov Riau.

                                        Ibnu juga mengatakan, jika saat ini telah terkonfirmasi positif Covid-19 357 Napi. Pihaknya telah mempersiapkan ruangan khusus isolasi bagi Napi positif Covid-19 itu.

                                        "Blok untuk ruang isolasi itu letaknya jauh dari blok bagi warga binaan yang lain. Kita telah siapkan ruang isolasi dengan kapasitas 300-an orang," ungkapnya.

                                        Pihaknya juga berharap agar masyarakat dan pihak keluarga warga binaan untuk tidak cemas dan khawatir. Pihaknya akan terus berupaya merawat para Napi hingga sembuh dari Covid-19. (adv)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Silahkan bergabung di Grup FB LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terupdate.

                                        ****

                                        Dapatkan info berita terbaru via group Whatsapp (read only) Lancang Kuning (Klik Disini)

                                        *

                                        Subscribe YOUTUBE LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terbaru dalam video.


                                        Tag Gubri: Napi Ada Gejala Covid-19 Segera Isolasi di RS Rujukan
                                        Baca Juga
                                        • Pemprov Riau Terus Kembangkan Potensi Produk Unggulan Daerah
                                        • Pemprov Riau Komitmen Dalam Pembangunan dan Pemukiman Di Riau
                                        • Pemprov Riau Komitmen Dalam Peningkatan Pertumbuhan Pesantren Yang Akan Menumbuhkan Aklhak Mulia
                                        • Pemprov Riau Tingkatkan Mutu Olahraga
                                        • Peran PKK Dalam Peningkatan Kesejahteraan Rumah Tangga
                                        • Pemprov Riau Terus Berdayakan Peluang Sektor Perikanan dan Kelautan
                                        • Genjar Promosikan Pembangunan Pariwisata Karena Riau Miliki Banyak Objek Wisata Potensial

                                        Beri penilaian untuk artikel Gubri: Napi Ada Gejala Covid-19, Segera Isolasi di RS Rujukan



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Gubri Minta Napi Bergejala Covid-19 Dibawa ke RS Rujukan
                                        Gubri Minta Napi Bergejala Covid-19 Dibawa ke RS Rujukan
                                        Info Riau05 November 2020
                                        Antisipasi Meningkatnya BOR Rumah Sakit, Gubri Imbau Pasien Bergejala Ringan Isolasi di Isoter
                                        Antisipasi Meningkatnya BOR Rumah Sakit, Gubri Imbau Pasien Bergejala Ringan Isolasi di Isoter
                                        Info Riau07 March 2022
                                        Gubernur Tinjau Asrama Haji Untuk Persiapan Ruang Isolasi Mandiri COVID-19
                                        Gubernur Tinjau Asrama Haji Untuk Persiapan Ruang Isolasi Mandiri COVID-19
                                        Info Riau06 June 2021
                                        Gubri Ingatkan Bupati dan Walikota Siapkan Tempat Isolasi Terpusat
                                        Gubri Ingatkan Bupati dan Walikota Siapkan Tempat Isolasi Terpusat
                                        Info Riau11 August 2021
                                        Keterisian Ruang Isolasi COVID-19 Dirumah Sakit di Riau Dibawah 50 Persen
                                        Keterisian Ruang Isolasi COVID-19 Dirumah Sakit di Riau Dibawah 50 Persen
                                        Info Riau23 August 2021

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan