Perbedaan  Molekul Unsur dan Molekul Senyawa

Daftar Isi

    LancangKuning.com - Pada sebuah molekul terdapat gugusan yang tersusun dari dua atau lebih atom yang saling berkaitan satu sama lain melalui ikatan kimia. Molekul juga dapat di bedakan dari ion yang berdasarkan dari ketiadaan muatan listrik. Tapi, pada fisika kuantum, biokimia, dan kimia organic, istilah molekul digunakan dengan agak longgar, dan juga untuk ion poliatomik.

    Suatu molekul terdapat humonuklir , yaitu mengandung atom –atom  dari unsure kimia contohnya air (H2O) dan oksigen (O2).

    Molekul Senyawa

    Molekul senyawa merupakan sebuah molekul yang terbentuk dan terciptanya dari hasil penggabungan atom – atom yang berbeda dan unsur – unsur yang berbeda pula. Contoh pada kehidupan sehari – hari kita sering menemuinya seperti air(H2O).

    Baca Juga : Tempat Wisata di Riau

    Molekul senyawa yaitu partikel – partikel terkecil dari suatu senyawa yang masih memiliki sifat – sifat yang sama dengan senyawa tersebut. Molekul ini di bentuk dari penggabungan atom serta unsur – unsur yang sama (molekul unsur) dan atom yang unsur - unsur yang berbeda (molekul senyawa).

    Contoh molekul senyawa :

    1. Air (H2O)
    2. Karbon dioksida (CO2)
    3. Asam cuka (CH3COOH)
    4. Garam dapur (NaCI)
    5. Asam sulfat (H2SO4)
    6. Metana (CH4)
    7. Silika (siO2)
    8. Ammonia (NH3)
    9. Asetilena (C2H2)
    10. Amonia (NH3)

    Molekul Unsur

    Molekul unsur merupakan molekul  - molekul yang terbentuk dari hasil penggabungan atom – atom yang memiliki unsur senyawa ataupun sejenis. Contohnya pada oksigen yang terdapat di udara (gas O2) merupakan unsur yang partikel – partikel nya berupa molekul.

    Molekul – molekul yang tercipta atau terbentuk dari 2 (dua) atom disebut dengan molekul dwi-atom contoh pada nitrogen (N2). Dan molekul – molekul yang terbentuk dari 3 gabungan atom di sebut dengan molekul poliatomik.

    Contoh molekul yang terbentuk dari 3 (tiga) gabungan atom tersebut ialah: molekul triatom seperti Ozon (O3). Sedangkan molekul – molekul yang terdiri dan dibentuk oleh 4 (empat) atom dinamakan dengan molekul tetraatom, misalnya posfor(P4).

    Baca Juga : Akreditasi Jurusan Kampus Universitas Sains dan Teknologi Jayapura

    Contoh molekul unsur :

    1. Gas oksigen (O2)
    2. Gas nitrogen (N2)
    3. Seng (Zn)
    4. Besi (Fe)
    5. Emas (Au)
    6. Helium (He)
    7. Perak (Au)
    8. Arang (C)
    9. Raksa (Hg)
    10. Uranium (U)

    Antar molekul juga terdapat beberapa perbedaan, yaitu :

    1. Pembentuk
    • Molekul unsur di bentuk dari dua atau lebih atom yang memiliki unsur – unsur yang sama serta jenis yang sama.
    • Sedangkan pada Molekul senyawa dapat di bentuk oleh gabungan dari dua atom atau banyak atom yang unsur – unsurnya berbeda.
    1. Penguraian
    • Pada molekul unsur tidak dapat diurai menjadi zat – zat yang lebih sederhana dengan reaksi kimia biasa.
    • Sedangkan pada Molekul senyawa dapat di uraikan menjadi zat yang lebih sederhana melalui reaksi kimia biasa.
    1. Perbandingan massa

    Baca Juga : Tempat Wisata di Pekanbaru 

    • Molekul unsur mempunyai perbandingan massa unsur - unsur penyusun yang tidak pernah tetap.
    • Molekul senyawa memiliki perbandingan massa unsur – unsur yang selalu tetap

    Ikatan Pada Molekul

    Pada umumnya molekul di satukan oleh beberapa ikatan ion dan ikatan kovalen. Beberapa unsure jenis non-logam hanya ada sebagian molekul di lingkungannya, seperti hydrogen hanya ada sebagai molekul hydrogen. Dan pada molekul senyawa terbuat dan terbentuk dari dua unsure dan bisa juga lebih dari dua.

    Penjelasan kovalen dan ionic

    Kovalen merupakan sebuah ikatan kimia yang melibatkan pembagian pada pasangan elektron di antara atom – atom. Pasangan electron ini biasanya di sebut dengan pasangan bersama atau pasangan ikatan ikatan ini akan disebut dengan ikatan kovalen ketika pasangan tersebut berbagi electron.

    Ionic merupakan jenis ikatan kimia yang melibatkan daya tarik pada elektrostatik antara ion dengan muatan – muatan yang berlawanan, serta bentuk dari interaksi pertama dari senyawa ionic.(Dika)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Perbedaan  Molekul Unsur dan Molekul Senyawa
    Sangat Suka

    19%

    Suka

    38%

    Terinspirasi

    28%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    14%

    Komentar