Akreditasi Jurusan Kampus Politeknik Negeri Jakarta

Daftar Isi

    LancangKuning.com - Politeknik Negeri Jakarta merupakan salah satu perguruan tinggi negeri yang berlokasi di areal kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Indonesia. Awal mulanya Politeknik Negeri Jakarta berasal dari fakultas non gelar teknologi Universitas Indonesia (FNGT-UI).

    Politeknik Universitas Indonesia tersebut didirikan pada tanggal 20 Sepetember 1982 dan kemudian menjadi mandiri dengan nama Politeknik Negeri Jakarta sejak 25 Agustus 1998 dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan nomor: 207/O/1998.

    Politeknik Negeri Jakarta (PNJ) adalah lembaga pendidikan tinggi Diploma III yang berdiri dengan tujuan memenuhi kebutuhan SDM Profesional di Industri baik itu industri jasa maupun industri manufaktur. Untuk pembelajaran di PNJ sendiri itu mengaplikasi Kurikulum Nasional pendidikan profesional secara bertanggung jawab dan tentu saja didukung oleh dosen-dosen profesional.

    Pada Politeknik Negeri Jakarta ini tentu saja memiliki banyak program studi atau jurusan yang bisa kamu pilih. Namun, sebelum menentukan jurusan atau program study yang diinginkan ada baiknya kamu terlebih dahulu mencari tahu akreditasi yang ada pada setiap jurusan atau program studi kampus ini.

    Tidak cukup hanya mendengar rekomendasi dari orang saja, kita tetap harus mengetahui akreditasi jurusan tersebut. Akreditasi ini merupakan salah satu bahan penilaian untuk menentukan apakah kampus tersebut bagus atau tidaknya. Selain itu, akreditasi juga bisa kamu gunakan saat melamar pekerjaan jika sudah lulus nanti. Karena sebagian besar perusahaan terkadang mensyaratkan akreditasi jurusan untuk melamar ke perusahaan tersebut.

    Nah, untuk kamu yang ingin melanjutkan study ke Politeknik Negeri Jakarta, berikut daftar akreditasi jurusan atau prodi yang ada pada kampus Politeknik Negeri Jakarta.

    Program Studi

    Strata

    No. SK

    Tahun SK

    Peringkat

    Tanggal Daluarsa

    Akuntansi

    D-III

    2/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/I/2018

    2018

    A

    2023-01-03

    Elektronika Industri

    D-III

    74/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/I/2018

    2018

    B

    2023-01-03

    Teknik Perancangan Jalan Dan Jembatan

    D-IV

    82/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/I/2018

    2018

    B

    2023-01-03

    Instrumentasi Dan Kontrol Industri

    D-IV

    268/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/I/2018

    2018

    B

    2023-01-09

    Telekomunikasi

    D-III

    331/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/I/2018

    2018

    B

    2023-01-23

    Desain Grafis

    D-IV

    1038/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/IV/2018

    2018

    C

    2022-08-15

    Teknologi Industri Cetak Kemasan

    D-IV

    1378/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/V/2018

    2018

    B

    2023-05-30

    Administrasi Bisnis Terapan

    D-IV

    1801/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/VII/2018

    2018

    B

    2023-07-17

    Teknik Multimedia Dan Jaringan

    D-IV

    0069/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/I/2017

    2017

    B

    2022-01-10

    Manufaktur

    D-IV

    1045/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/IV/2017

    2017

    B

    2022-04-11

    Alat Berat

    D-III

    1510/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/V/2017

    2017

    B

    2022-05-23

    Pembangkit Tenaga Listrik

    D-IV

    2166/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/VII/2017

    2017

    C

    2022-07-04

    Teknik Listrik

    D-III

    3187/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/IX/2017

    2017

    B

    2022-09-05

    Teknik Konversi Energi

    D-III

    3297/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/IX/2017

    2017

    B

    2022-09-12

    Akuntansi Keuangan

    D-IV

    3301/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/IX/2017

    2017

    B

    2022-09-12

    Keuangan Dan Perbankan

    D-III

    4075/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/X/2017

    2017

    B

    2022-10-31

    Teknik Otomasi Listrik Industri

    D-IV

    4079/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/X/2017

    2017

    B

    2022-10-31

    Teknik Komputer Dan Jaringan

    D-I

    4363/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-I/XI/2017

    2017

    B

    2022-11-14

    Penerbitan

    D-III

    4876/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/XII/2017

    2017

    B

    2022-12-19

    Manajemen Keuangan

    D-IV

    4877/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/XII/2017

    2017

    B

    2022-12-19

    Teknik Konstruksi Gedung

    D-IV

    5269/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/XII/2017

    2017

    B

    2022-12-27

    Teknik Grafika

    D-III

    5031/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/XII/2017

    2017

    B

    2022-12-27

    Broadband Multimedia

    D-IV

    5045/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/XII/2017

    2017

    B

    2022-12-27

    Administrasi Bisnis

    D-III

    0414/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/V/2016

    2016

    B

    2021-05-20

    Teknik Informatika

    D-IV

    2586/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-IV/XI/2016

    2016

    B

    2021-11-03

    Teknik Mesin

    D-III

    2816/SK/BAN-PT/Akred/Dipl-III/XII/2016

    2016

    A

    2021-12-01

    Keuangan Dan Perbankan

    D-IV

    772/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-IV/VII/2015

    2015

    B

    2020-07-10

    Konstruksi Gedung

    D-III

    970/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-III/IX/2015

    2015

    A

    2020-09-03

    Konstruksi Sipil

    D-III

    970/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-III/IX/2015

    2015

    A

    2020-09-03

    Usaha Jasa Konvensi, Perjalanan Insentif Dan Pameran

    D-IV

    1082/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-IV/X/2015

    2015

    B

    2020-10-09

    Keuangan Dan Perbankan Syariah

    D-IV

    144/SK/BAN-PT/Akred/Dpl-IV/V/2014

    2014

    B

    2019-05-22

    Itulah akreditasi dari kampus Politeknik Negeri Jakarta, untuk mendapatkan informasi akreditasi terbaru bisa cek di laman https://banpt.or.id/.(ut)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Akreditasi Jurusan Kampus Politeknik Negeri Jakarta
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar