Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        2021, Dispar Riau Luncurkan Aplikasi Pariwisata

                                        Info Riau 14 January 2021 Author : Ruzimah



                                        Foto: Ilustrasi


                                        Lancang Kuning, PEKANBARU - 2021, Dinas Pariwisata (Dispar) Provinsi Riau akan meluncurkan aplikasi pariwisata yang bisa diunduh pengguna ios dan android. Aplikasi pariwisata ini memudahkan wisatawan lokal dan mancanegara menemukan lokasi wisata di Provinsi Riau.

                                        Hal itu dikatakan Kepala Dinas Pariwisata Riau Roni Rakhmat kepada mediacenterriau.go.id, Kamis (14/1/2021). Selain bisa menemukan lokasi wisata apa saja yang ada di Bumi Lancang Kuning, aplikasi ini juga bisa menunjukkan jarak tempuh dan waktu perjalanan ke lokasi wisata yang dituju.

                                        Baca Juga: 14 Hari Lagi, 21 Tokoh di Riau akan Disuntik Vaksin Tahap Kedua

                                        "Dalam aplikasi ini lengkap informasi lokasi wisata yang ada di Riau. Akan diluncurkan bersamaan dengan launching kalender iven tahun 2021," kata Roni, dikutip dari mediacenterriau.
                                         

                                        Baca Juga: Ustad Yusuf Mansur: Syekh Ali Jaber Wafat Negatif Covid-19

                                        Dijelaskan Roni, masyarakat Indonesia bisa mengunduh aplikasi ini melalui playstore bagi pengguna android dan app store bagi pengguna ios. Dengan satu aplikasi pariwisata ini, wisatawan bisa mendapatkan informasi pariwosata yang ada di Riau.

                                        "Dalam aplikasi ini ada destinasi wisata, lokasi, jarak dan dilengkapi foto, serta fasilitas apa saja yang sudah ada di lokasi wisata yang akan dituju wisatawan. Juga berapa biaya untuk menuju ke lokasi wisata dan transportasi, tempat ibadah, serta penginapan yang tersedia," ungkap Roni.
                                         

                                        Baca Juga: Pakai Sepeda, Bupati Wardan Turun Pantau Infrastruktur Jalan di Tembilahan Hulu

                                        Sekarang ini, dijelaskan Roni, aplikasi ini masih dalam penyempurnaan. Untuk launching aplikasi ini dalam waktu dekat segera diluncurkan kepada masyarakat dan Kementerian Pariwisata.

                                        "Bahkan kondisi jalan menuju lokasi wisata kita jelaskan dalam keterangan tempat pariwisata yang akan dituju wisatawan," tutup Roni. (LK)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Silahkan bergabung di Grup FB LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terupdate.

                                        ****

                                        Dapatkan info berita terbaru via group Whatsapp (read only) Lancang Kuning (Klik Disini)

                                        *

                                        Subscribe YOUTUBE LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terbaru dalam video.


                                        Tag 2021 Dispar Riau Luncurkan Aplikasi Pariwisata
                                        Baca Juga
                                        • Pemprov Riau Terus Kembangkan Potensi Produk Unggulan Daerah
                                        • Pemprov Riau Komitmen Dalam Pembangunan dan Pemukiman Di Riau
                                        • Pemprov Riau Komitmen Dalam Peningkatan Pertumbuhan Pesantren Yang Akan Menumbuhkan Aklhak Mulia
                                        • Pemprov Riau Tingkatkan Mutu Olahraga
                                        • Peran PKK Dalam Peningkatan Kesejahteraan Rumah Tangga
                                        • Pemprov Riau Terus Berdayakan Peluang Sektor Perikanan dan Kelautan
                                        • Genjar Promosikan Pembangunan Pariwisata Karena Riau Miliki Banyak Objek Wisata Potensial

                                        Beri penilaian untuk artikel 2021, Dispar Riau Luncurkan Aplikasi Pariwisata



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Petani Perlu Pelatihan dan Pembinaan Standar dan Mutu Hasil Panen
                                        Petani Perlu Pelatihan dan Pembinaan Standar dan Mutu Hasil Panen
                                        Info Riau14 January 2021
                                        Cegah Kecelakaan, BPTD Pasang Pita Kejut di Tol Pekanbaru-Dumai
                                        Cegah Kecelakaan, BPTD Pasang Pita Kejut di Tol Pekanbaru-Dumai
                                        Info Riau14 January 2021
                                        Jelang Libur Panjang, Dispar Riau akan Cek Prokes di Destinasi Wisata
                                        Jelang Libur Panjang, Dispar Riau akan Cek Prokes di Destinasi Wisata
                                        Info Riau14 December 2020
                                        Riau Raih Juara 1 Promosi Pariwisata Digital API 2021
                                        Riau Raih Juara 1 Promosi Pariwisata Digital API 2021
                                        Info Riau01 December 2021
                                        Seni Tari Poin Pendukung Pariwisata Riau
                                        Seni Tari Poin Pendukung Pariwisata Riau
                                        Info Riau03 April 2021

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2022 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan