Daftar Isi
Foto: Dok. ACT
LancangKuning.com - Palestina negara yang terjajah oleh zionis hingga saat ini masih berjuang untuk haknya atas tanah tempat tinggalnya. Tidak sedikit memakan korban jiwa, menumpahkan darah para syuhada.
Baca Juga: Vicky Ditalak 23 Kali, Nikah 24 Kali
Sejuta koin untuk Palestina merupakan tema yang diangkat dalam agenda tablig Akbar bersama ustadz restu (aksi Indosiar) yang berlangsung di Jalan Hangtuah masjid raya an nur Pekanbaru.
Baca Juga: Akun Rocky Gerung Dicuri si Dungu?
Tablig Akbar kali ini sedikit berbeda melibatkan 33 yang terdiri dari siswa dan siswi sekolah TK, SD IT & Negeri di kota Pekanbaru. Semangat dan antusias dari siswa dan siswi karena disela kajian ini ustadz restu (Aksi Indosiar) mengajak berinteraksi, memberikan kuis kepada siswa dan siswi.
Baca Juga: Tempat Wisata di Riau
Bu Nurhaslinah,M.Pd selaku kepala sekolah SDN 14 mengatakan, sangat bermanfaat, terlebih untuk anak-anak dan diri pribadi.
Baca Juga: Makanan Khas Pekanbaru
Selain mengetahui tentang kondisi saudara-saudara di Palestina juga dengan harapan agar pengembangan agama sering di sosialisasikan menumbuhkan nilai" keagamaan demi pembentukan karakter yang baik sejak dini serta mampu menumbuhkan jiwa kepedulian sosial. (LKC)
Komentar