Prospek Kerja Jurusan Biologi

Daftar Isi

    LancangKuning.com - Jurusan biologi adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang makhluk hidup dan makhluk hidup dengan lingkungan lainnya. Ada beberapa topik utama yang membahas tentang jurusan biologi yang meliputi biologi kelautan, biologi perkembangan, ekologi fisiologi tumbuhan, fisiologi hewan, genetika, mikrobiologi, dan taksonomi.

    Secara umum prospek jurusan ini sangat cocok untuk anda yang suka berhubungan dengan hewan, tumbuhan, membaca dan mempunyai jiwa petualang. Selain dari pada itu bagi anda yang memilih jurusan biologi atau peminatan di bidang fisiologi hewan atau genetika, ada bisa melanjutkan kuliah di S2 di fakultas kedokteran. Apalagi saat genetika yang sedang berkembang di dunia.

    Berikut ini adalah prospek kerja jurusan biologi

    1. Peneliti Biologi

    Saat anda menjadi sebagai mahasiswa biologi, kemampuan yang mengembangkan sebuah pengetahuan dan ilmiah tentu akan bertambah. Jika hal tersebut didukung dengan daya analisa, keterampilan organisasi ini bisa diperhatikan di setiap hal-hal detail yang membuat lulusan jurusan ini cocok menjadi seorang ilmuan riset atau ahli biologi.

    Sebagai profesi penelitian biologi, anda juga bisa bekerja di sebuah laboratorium dan pada sektor publik maupun di perusahaan swasta. Contohnya seperti, LIPI, Inhutani, Perhutani,biasanya penelitian ini bekerja sebagai pengembangan obat-obatan baru, vaksin maupun perawatan medis, penelitian yang mengenai hewan maupun tumbuhan, memastikan keamanan dan makanan yang akan dikonsumsi oleh konsumen, melindungi keanekaragaman hayati bumi., prediksi dampak perubahan pada iklim.

    1. Bidang Komunikasi

    Prospek jurusan biologi juga memiliki kemampuan komunikasi yang baik akan serta bisa menyampaikan sebuah konsep ilmiah kepada masyarakat umum lainnya, maka dari itu anda juga berkesempatan untuk bekerja di bidang komunikasi ini.

    Dalam karir bidang komuniksi ini para lulusan biologi bisa bekerja pada suatu badan pemerintahan, organisasi maupun non atau profit atau suatu lembaga amal tentu membantu meningkatkan kesadaran yang akan mengenai tentang penemuan ilmiah yang melalui acara, kampanye, skema pendidikan. Sedangkan sebagai seorang jurnalis atau editor sains, lulusan ini bisa menggabungkan latar belakang dengan kemampuan menulis untuk menghasilkan sebuah publikasi atau jurnal ilmiah.

    1. Bidang Kesehatan

    Lulusan jurusan biologi ini bisa beralih pada karier medis, namun biasanya jurusan ini dibutuhkan oleh tambahan studi pasca sarjana setidaknya selama empat tahun lamanya kuliah. Jalur karir kesehatan ini bisa dipilih misalnya fisioterapi, terapi wicara, konsultan khusus, dan melatih dokter umum.

    1. Bidang Hukum

    Lulusan biologi ini juga bisa berkesempatan untuk bekerja di bidang hukum, yang dimana jurusan ini berpengetahuan sebagai ilmiah khusus yang akan di butuhkan. Pilihan karir ini bisa dipilih misalnya pemeteaan produk, ilmuan forensik untuk polisi maupun industri, pengembangan kebijakan dan konsultasi dan sebagainya.

    1. Tenaga Pengajar

    Prospek jurusan lulusan biologi ini merupakan salah satu kerja yang bisa dipilih oleh lulusan biologi murni. Selain dari itu menjadi seorang dosen bisa memperluas suatu kesempatan untuk mengembangkan ketertarikan dalam sebuah bidang yang akan di geluti.

    Secara umum prospek kerja lulusan biologi ini akan menemukan sebuah jalur karir yang tepat yang sesuai dengan kemampuan dan keahlian ilmiah dan juga tambahan non-ilmiah yang  akan anda miliki.

    Dengan menerapkan bioteknologi dalam produk yang akan dijual. Selain daripada itu akan mendalami di bidang konservasi dan perlindungan maupun alam juga yang bisa bergabung dalam organisasi ternama seperti WCS dan WWF. Lulusan biologi ini biasanya banyak diminati oleh para industri pertanian, bioteknologi, ekologi, genetika, neurobiologi, hortikultura, ilmu pangan, biologi kelautan, dan di bidang lain-lainnya.(Nanda)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Prospek Kerja Jurusan Biologi
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar