Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Serahkan Gelar Adat, Syarwan Bentak Dua Utusan LAM

                                        Pekanbaru,Info Riau,Berita 19 December 2018 Author : Ruzimah


                                        Foto: Syarwan Hamid dan Joko Widodo (Net)

                                        LancangKuning.Com, PEKANBARU - Datuk Seri Lela Setia Negara Letjend (Pur) TNI Syarwan Hamid wujudkan niatnya mengembalikan gelar adat yang diterimanya saat menjabat sebagai Mendagri.

                                        Pengembalian gelar adat ini diterima dua utusan LAM Riau yakni Tarlaili salah seorang yang ada di jajaran kepengurusan Majlis Kerapatan Adat (MKA) dan Khaidir pengurus di Dewan Pimpinan Harian (DPH).

                                        Pengembalian gelar adat ini dilakukan melalui upacara adat yang dipimpin mantan anggota DPRD Riau Syarifudin Saan. Hadir menyaksikan para pimpinan dan laskar Melayu dalam berbagai wadah termasuk dari Front Pembela Islam (FPI).

                                        "Tanpa mengurangi rasa hormat terhadap kehormatan yang pernah diberikan kepada saya berupa gelar tertinggi oleh LAM Riau, dengan ikhlas mengembalikan gelar ini. Ini adalah sebagai protes pemberian gelar kehormatan yang diberikan LAM Riau kepada Presiden Joko Widodo," kata Syarwan, Rabu (19/12/18), dilansir dari RiauTerkini.com

                                        Ada pun alasan sikap ketidaksetujuannya pemberian gelar kepada Jokowi tersebut dipaparkan Syarwan karena pemberian gelar diberikan di tahun politik yang nuansanya akan kepentingan sangat kental.

                                        Kemudian alasan pemberian gelar sangat dicari-cari dan dianggap tidak wajar. Pada hal apa yang sudah diberikan daerah ini kepada negara sangat tak sebanding.

                                        Selain itu, Syarwan juga menganggap pemerintahan di bawah kepemimpinan Jokowi saat ini telah membahayakan masa depan bangsa. Seperti kebijakan terhadap Cina dan cenderung melakukan pembiaran bagi tumbuh kembang gerakan komunis.

                                        Penyerahan gelar adat tersebut kemudian diterima dua utusan LAM Riau untuk disampaikan ke majelis adat. Namun sebelum penyerahan itu, Syarwan sempat membantak dua utusan LAM Riau karena hanya berpakaian biasa. Sementara Syarwan beserta rombongan yang mengawalnya lengkap memakai kebesaran adat Melayu.

                                        Hal ini membuat Syarwan tersinggung lalu menyampaikan pernyataan keras di hadapan dua utusan LAM Riau tersebut. "Saya datang ke sini memakai pakaian adat. Anda lihat yang lain memakai pakaian adat juga. Anda lihat, kenapa tidak telanjang saja, tidak ada tata krama," ungkap Syarwan dengan nada tinggi.* (LKC)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Silahkan bergabung di Grup FB LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terupdate.

                                        ****

                                        Dapatkan info berita terbaru via group Whatsapp (read only) Lancang Kuning (Klik Disini)

                                        *

                                        Subscribe YOUTUBE LANCANG KUNING untuk mendapatkan informasi terbaru dalam video.


                                        Tag Syarwan Bentak Dua Utusan LAM Serahkan Gelar Adat
                                        Baca Juga
                                        • Ini lho Foto Pekanbaru Tempo Dulu
                                        • Hati-Hati ! Menggugah Foto Anak Ke Media Sosial Bisa Kena Denda Hingga Ratusan Juta Rupiah !
                                        • Luar biasa... Fenomena langka ini Terjadi di Inhil Riau
                                        • Gedung Guru Meledak Peserta di Acara PKPU
                                        • Awas !!! Razia Simpatik Tangkap Pengendara Tidak Disiplin
                                        • Kebakaran di jalan Sisingamangaraja, Sijago Merah Bangunkan Warga Limapuluh Pekanbaru
                                        • Laksamana (Purn) Tedjo Edhi Purdjianto: Tingkatkan Wawasan Kebangsaan dan Wawasan Agama

                                        Beri penilaian untuk artikel Serahkan Gelar Adat, Syarwan Bentak Dua Utusan LAM



                                        Sangat Suka
                                        100%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Pemda Riau Tolak Bantuan Pasukan Pemadam DKI, Syarwan Hamid: Tak Mencerminkan Sikap Beradab Orang Melayu
                                        Pemda Riau Tolak Bantuan Pasukan Pemadam DKI, Syarwan Hamid: Tak Mencerminkan Sikap Beradab Orang Melayu
                                        Berita19 September 2019
                                        Gubernur Riau Resmi Menyandang Gelar Datuk Seri Setia Amanah
                                        Gubernur Riau Resmi Menyandang Gelar Datuk Seri Setia Amanah
                                        Info Riau,Berita06 July 2019
                                        Wagubri Ucapkan Belangsungkawa Atas Meninggalnya Syarwan Hamid
                                        Wagubri Ucapkan Belangsungkawa Atas Meninggalnya Syarwan Hamid
                                        Info Riau25 March 2021
                                        Ini Pesan Terakhir Almarhum Syarwan Hamid Kepada Kadisbud Riau
                                        Ini Pesan Terakhir Almarhum Syarwan Hamid Kepada Kadisbud Riau
                                        Pekanbaru26 March 2021
                                        Arsyadjuliadi Rachman Diberi Gelar Datuk Seri Setia Amanah Oleh LAMR
                                        Arsyadjuliadi Rachman Diberi Gelar Datuk Seri Setia Amanah Oleh LAMR
                                        Info Riau,Berita17 March 2017

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan