Lagi, PKB Riau kembali Disinfektan Rumah Ibadah

Daftar Isi

    Foto: PKB Riau kembali Disinfektan Rumah Ibadah

    Lancang Kuning, PEKANBARU -- Dalam upaya membasmi virus corona, Kader Muda PKB Riau kembali lakukan bakti sosial penyemprotan disinfektan untuk rumah ibadah.

    kegiatan diawali dengan sasaran pertama di mesjid Al Arif Jl. Padat Karya Kel. Pematang Kapau Pekanbaru, Kamis (26/3/2020).

    Baca Juga: Lockdown India, Kaum Miskin Takut Kelaparan

    Bendahara DKW Garda Bangsa Yusafat Rendra mengatakan, Virus Corona atau covid-19 ini merupakan makhkuk microba yang tidak kasat, sulit kita mendeteksi keberadaannya, oleh karenanya harus dilakukan pembasmian menyeluruh dan massiv.

    Baca Juga: Kabar Gembira Pelanggan PLN, Pemakaian Listrik Dihitung Rata-Rata 3 Bulan Terakhir

    "Virus ini jenis makhluk microba yang tidak kasat mata, kita sulit mendeteksi keberadaannya, siapa yang positif terkena pun kita tidak tau. terlebih menempel dibenda-benda yang sering kita sentuh, virus ini bisa bertahan hidup lama, oleh sebab itu harus menyeluruh pembasmiannya" ujar tokoh pemuda riau ini.

    Baca Juga: Makanan Khas Pekanbaru

    lebih lanjut dikatakan rendra "Bagi kami kader PKB, ini soal kemanuasian,  kehadiran kita dalam upaya memerangi virus ini juga merupakan pengabdian untuk masyarakat sebagai wujud realisasi dari manhaj PKB yaitu politik kehadiran" lanjut mantan presiden UIR ini.

    selain itu, Pengurus Mesjid Al Arif H. M Sanusi megucapkan banyak terima kasih atas kehadiran PKB memberikan pelayanan penyemprotan disinfektan tersebut.

    Baca Juga: Tempat Wisata di Riau

    " Saya mewakil pengurus dan jama'ah mengucapkan banyak terima kasih atas kehadiran PKB memberikan pelayanan berupa penyemprotan disinfektan untuk mesjid-mesjid, semoga Allah membalas kebaikan PKB dan kita semua dilindungi dari penyakit virus corona ini" tutup sanusi. (LK/Rls)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Lagi, PKB Riau kembali Disinfektan Rumah Ibadah
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar

    Berita Terkait