Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Susunan Lengkap Nama dan Posisi Wakil Menteri Kabinet Jokowi

                                        Pemerintah 25 October 2019 Author : Ruzimah



                                        Foto: Presiden RI Joko Widodo mengumumkan nama-nama yang menjadi wakil menteri di Kabinet Indonesia Maju.

                                        LancangKuning.com, Jakarta -- Dua belas wakil menteri yang dipanggil Presiden Joko Widodo pada Jumat (25/10) telah memaparkan jabatan yang akan mereka emban selama lima tahun ke depan.

                                        Baca Juga: Lirik Gaji 12 Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju

                                        Sejak pagi hari, calon-calon wamen ini datang ke Istana Negara dengan mengenakan kemeja putih. Setelah bertemu dengan Jokowi, satu per satu kemudian keluar istana dan memaparkan tugas yang diberikan beserta jabatan yang diberikan.

                                        Baca Juga: Setelah Resmi Jadi Menteri, Ini yang Akan Menjadi Objek Fokus Nadiem Makarim

                                        Mahendra Siregar jadi sosok pertama yang memberikan keterangan bahwa ia ditunjuk menjadi Wamenlu, sementara putri sulung Harry Tanoesoedibjo yaitu Angela jadi yang terakhir berbicara pada media, melansir CNN Indonesia.

                                        Baca Juga: Makanan Khas Pekanbaru

                                        Berikut adalah susunan nama wakil menteri Kabinet Indonesia Maju.

                                        1. Wakil Menteri Luar Negeri: Mahendra Siregar
                                        2. Wakil Menteri Pertahanan: Wahyu Sakti Trenggono
                                        3. Wakil Menteri Agama: Zainut Tauhid Sa'adi
                                        4. Wakil Menteri Keuangan: Suahasil Nazara
                                        5. Wakil Menteri Perdagangan: Jerry Sambuaga
                                        6. Wakil Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat: John Wempi Wetimpo
                                        7. Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan: Alue Dohong
                                        8. Wakil Menteri Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi: Budi Arie Setiadi
                                        9. Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala BPN: Surya Tjandra
                                        10. Wakil Menteri BUMN: Kartika Wirjoatmodjo
                                        11. Wakil Menteri BUMN: Budi Gunadi Sadikin
                                        12. Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif: Angela Tanoesoedibjo

                                        Baca Juga: Tempat Wisata di Riau

                                        Jokowi memanggil calon-calon wakil menteri sejak pukul delapan pagi. Ia direncanakan akan melantik para wakil menteri pada hari ini pukul 14.00 WIB. (fra/vws)


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Tag Nama dan Posisi Wakil Menteri Kabinet Jokowi
                                        Baca Juga
                                        • Benarkah Sistem Politik Ekonomi Islam Tepat Untuk Rakyat?
                                        • LGBT dan Hak Asasi Manusia
                                        • Kemiskinan dan Negara Kesejahteraan
                                        • Kadis ESDM : Nasionalisasi Ladang Migas Riau Harga Mati 
                                        • Gawat !!! Siap-Siap Jilbab Dilarang Di Indonesia !!!
                                        • Riau Bakal Mekar Menjadi 25 Kabupaten/Kota
                                        • Alhamdulillah, Maret Tiba Tarif Listrik Pun Turun Lagi

                                        Beri penilaian untuk artikel Susunan Lengkap Nama dan Posisi Wakil Menteri Kabinet Jokowi



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        Prabowo Subianto Jadi Mentri Pertahanan, Ini kata Bambang
                                        Prabowo Subianto Jadi Mentri Pertahanan, Ini kata Bambang
                                        Pemerintah22 October 2019
                                        Mobil Dinas Khusus Menteri Baru yang Tak Bisa Dibeli Orang Biasa
                                        Mobil Dinas Khusus Menteri Baru yang Tak Bisa Dibeli Orang Biasa
                                        Pemerintah26 October 2019
                                        Selama Jadi Mentri BUMN, Erick Thohir: Ingatkan saya
                                        Selama Jadi Mentri BUMN, Erick Thohir: Ingatkan saya
                                        Pemerintah23 October 2019
                                        Hari Ini, Jokowi Akan Perkenalkan Calon Menteri Baru di Istana
                                        Hari Ini, Jokowi Akan Perkenalkan Calon Menteri Baru di Istana
                                        Pemerintah22 December 2020
                                        Lirik Gaji 12 Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju
                                        Lirik Gaji 12 Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju
                                        Pemerintah25 October 2019

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan