Dampak Virus Corona, Pesta Adat Suku Talang Mamak di Inhu Dibubarkan

Daftar Isi

     

    Foto: situasi saat Kapolsek Batang Gansal memberikan himbauan agar masyarakat talang mamak membubarkan diri dari pesta adat

    Lancang Kuning, INHU - Pesta adat Suku Talang Mamak di Kabupaten Indragiri Hulu, Provinsi Riau dibubarkan oleh petugas keamanan bersama dengan perangkat pemerintah setempat. Hal ini dilakukannya dengan terpaksa guna untuk pencegahan peredaran pandemi virus Corona atau Covid-19.

    Baca Juga: Kodim Inhil Gandeng Sejumlah Organiasasi Semprot Disinfektan di Wilayah Batang Tuaka

    Ipda Jaya Kusuma, Kapolsek Batang Gansal mengatakan pada Kamis (2/4/20) bahwa, lebih kurang sekitar 100 warga suku talang mamak pada saat di lokasi melaksanakan tradisi sabung ayam kita himbau untuk membubarkan diri.

    Baca Juga: Tempat Wisata di Riau

    "Tradisi sabung ayam itu adalah tradisi mereka. Namun, mengingat situasi saat ini tentang merebaknya virus Corona kami harus membubarkan,"

    Baca Juga: Makanan Khas Pekanbaru

    "Alhamdulillah, beruntung saat polisi memberikan himbauan tentang penyebaran virus Corona. Para Kepala suku adat talang mamak koorperatif untuk rela menghentikan acara Gawai Adat," ucapnya.

    Baca Juga: Kodim Inhil Gandeng Sejumlah Organiasasi Semprot Disinfektan di Wilayah Batang Tuaka

    Mengingat kondisi saat ini, lanjut dikatakannya, kami harapkan kepada masyarakat yang ada di kecamatan Batang Gansal agar jangan lakukan acara yang mengundang keramaian.

    Untuk Kabupaten Inhu sendiri pemerintah daerah memastikan tidak ada satupun masyarakat yang dinyatakan positif virus corona. Dinas Kesehatan setempat mendata terdapat 103 Orang Dalam Pantauan (ODP) wabah Covid-19. (Dan/LK)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Dampak Virus Corona, Pesta Adat Suku Talang Mamak di Inhu Dibubarkan
    Sangat Suka

    0%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    0%

    Marah

    0%

    Komentar

    Berita Terkait