Go to Mobile Version
  • Pendidikan
    • Bisnis
      • Wisata
        • Kampus
          • Info Sawit
            • Info Daerah
              • Info Riau
                • Asahan Sumut
                  • Info Inhil
                    • Info Inhu
                      • Pekanbaru
                        • Info Siak
                          • Info Pelelawan
                            • Info Kampar
                              • Info Kuansing
                                • Info Bengkalis
                                  • Info Dumai
                                    • Info Meranti
                                      • Pariaman
                                      • Index Berita

                                        Mengerikan Siswi-siswi di Dumai Pingsan Usai Menghirup Asap Karhutla

                                        Berita,Info Dumai 10 September 2019 Author : Ridha M Haztil


                                        DUMAI-Sungguh mengerikan akibat dari kebakaran hutan dan lahan yang melanda sejumlah daerah di Provinsi Riau. Di Kota Dumai, Selasa pagi (10/9/2019) siswi-siswi di SMA Negeri 1 Kota Dumai, tiba-tiba pingsan saat jam pelajaran berlangsung. Tercatat ada empat siswi yang mengalami pusing dan nyaris pingsan.

                                        Oleh pihak SMA Negeri 1 Dumai, keempat siswi ini dilarikan ke  Medical Chevron Bukit Mayang Komplek Perumahan Chevron untuk mendapat pertolongan medis. Dikatakan Kepala Cabang Kota Dumai Dinas Pendidikan Provinsi Riau Basrial para siswi yang terpapar kabut asap ini menderita asma. "Keempatnya sudah dipulangkan, hasil cek medis, keempatnya diduga mengalami asma," ujar Basrizal.

                                        Akibat kabut asap ini sejumlah sekolah di Kota Dumai, dipulangkan lebih cepat sekitar pukul 10.00 WIB. Gubernur Riau Drs Syamsuar sudah mengintruksikan kepada Dinas Pendidikan Provinsi Riau untuk meliburkan sekolah menyusul semakin pekatnya kabut asap.

                                        "Hari ini semua siswa SMA/SMK dipulangkan karena hingga jam sepuluh asap masih pekat dan membuat anak jatuh sakit," sebutnya.(rie/net)


                                         


                                        Download Aplikasi LancangKuning di PlayStore


                                        Tag Mengerikan Siswi-siswi di Dumai Pingsan Usai Menghirup Asap Karhutla
                                        Baca Juga
                                        • Hati-Hati ! Menggugah Foto Anak Ke Media Sosial Bisa Kena Denda Hingga Ratusan Juta Rupiah !
                                        • Luar biasa... Fenomena langka ini Terjadi di Inhil Riau
                                        • Gedung Guru Meledak Peserta di Acara PKPU
                                        • Awas !!! Razia Simpatik Tangkap Pengendara Tidak Disiplin
                                        • Kebakaran di jalan Sisingamangaraja, Sijago Merah Bangunkan Warga Limapuluh Pekanbaru
                                        • Laksamana (Purn) Tedjo Edhi Purdjianto: Tingkatkan Wawasan Kebangsaan dan Wawasan Agama
                                        • AZALY DJOHAN Terima Pinangan KAMMI Riau Jadi Penasehat

                                        Beri penilaian untuk artikel Mengerikan Siswi-siswi di Dumai Pingsan Usai Menghirup Asap Karhutla



                                        Sangat Suka
                                        0%
                                        Suka
                                        0%
                                        Terinspirasi
                                        0%
                                        Tidak Peduli
                                        0%
                                        Marah
                                        0%
                                        Artikel Terkait
                                        HUT Kemerdekaan, Babinsa Koramil 09/Sosa dan Pelajar SMPN 1 Goro Bersama
                                        HUT Kemerdekaan, Babinsa Koramil 09/Sosa dan Pelajar SMPN 1 Goro Bersama
                                        Berita21 August 2019
                                        Kabut Asap Makin Pekat, Gubri Syamsuar Pilih Pergi ke Thailand
                                        Kabut Asap Makin Pekat, Gubri Syamsuar Pilih Pergi ke Thailand
                                        Berita11 September 2019
                                        Tiga Siswi SMPN 32 Pekanbaru Harumkan Nama Sekolah
                                        Tiga Siswi SMPN 32 Pekanbaru Harumkan Nama Sekolah
                                        Berita18 August 2016
                                        Provinsi Riau Tetap Fokus Antisipasi Karhutla
                                        Provinsi Riau Tetap Fokus Antisipasi Karhutla
                                        Berita15 February 2019
                                        Kota Dumai Diselimuti Kabut Asap
                                        Kota Dumai Diselimuti Kabut Asap
                                        Info Dumai ,Berita14 February 2019

                                        Tag Populer

                                        1. Teknologi Terkini
                                        2. Objek Wisata
                                        3. Politik Terkini
                                        4. Kesehatan
                                        5. Ramadhan
                                        6. Berita Peristiwa
                                        7. Masjid Terbaik
                                        8. Bisnis Terbaru
                                        9. Pendidikan
                                        10. Makanan Khas Indonesia

                                        Portal Berita yang menyajikan berita teraktual

                                        Join with us
                                        News
                                        • Pedidikan
                                        • Bisnis
                                        • Politik
                                        • Technologi
                                        • Olahraga
                                        • Wisata
                                        • Remaja
                                        • Budaya
                                        • Video
                                        Contact
                                        Jl. Subrantas No. 188 Panam. Pekanbaru, Riau.
                                        0761-6704399
                                        redaksi@lancangkuning.com
                                        LancangKuning Support
                                        Subscribe for newsletter

                                        Enter your email address:

                                        Delivered by FeedBurner

                                        © Copyright 2023 by Lancang Kuning Media
                                        Redaksi | Pedoman Media Siber | Kode Etik Jurnalistik | Kode Perilaku Wartawan | Standar Perlindungan Profesi Wartawan