Alat-Alat Klinik Hewan dan Fungsinya

Daftar Isi

    LancangKuning - Klinik hewan merupakan suatu tempat usaha dan pelayanan jasa medik veteriner yang dijalankan oleh suatu manajemen dengan dipimpin oleh seorang dokter hewan penanggung jawab dan memiliki fasilitas untuk pengamatan hewan yang mendapat gangguan kesehatan tertentu.

    Alat-alat yang bisa digunakan untuk kedokteran hewan antara lain sama dengan yang digunakan untuk kedokteran umum pada manusia di antaranya adalah stetoskop alat operasi dan alat-alat diagnostic lainnya seperti mesin X ray mesin usg hematology analyser dan sebagainya.

    Menjadi laboratorium klinik khusus hewan dan klinik hewan yang unggul bermanfaat untuk melayani dengan cinta dan professional menjadi rujukan amalan ilmiah bidang kesehatan hewan untuk kesejahteraan manusia.

    Tugas dan fungsi klinik hewan

    • Melaksanakan pelayanan kesehatan hewan
    • Melaksanakan pelayanan reproduksi
    • Melaksanakan konsultasi kesehatan hewan
    • Melaksanakan untuk pelayanan bimbingan dan pembinaan serta petunjuk teknis yang berkaitan dengan kesehatan hewan.
    • Melaksanakan tugas untuk membantu dalam pengamatan pencegahan dan pemberantasan penyakit hewan.

    Alat klinik hewan merupakan suatu yang dapat pada umumnya terdiri dari urine analyser chemistry analyser microplate reader spectrophotometer dan berbagai alat penunjang laboratorium lainnya.

    Nama alat dan fungsinya adalah

    1. Timbangan berfungsi untuk menimbang berat badan hewan
    2. Pram berfungsi untuk penjepitan hidung sapi
    3. Pram atau cuwit untuk mengukur pengikat mulut kuda
    4. Cutimeter berfungsi untuk mengukur ketebalan kulit
    5. Tager fungsinya untuk memberikan tanda pada hewan baik berupa angka atau huruf di telinga
    6. Palu vesitasi berfungsi pengecekan rendaman
    7. Tatto berfungsi pemberian nomor pada hewan
    8. Forceps berfungsi untuk pencabut gigi hewan
    9. Penasak darah berfungsi untuk pembedah pembuluh darah
    10. Tracheal tube alat untuk pembantuan salur pernafasan
    11. Kikir gigi alat untuk mengikir gigi

    Sehari-hari dokter hewan bisa bekerja di rumah sakit hewan atau kebun binatang bahkan Go-internasional selain bekerja dalam bidang pemeriksaan dan pengobatan sedangkan ada juga dokter hewan yang bekerja sebagai pegawai negeri dan berdinas di pusat karantina atau pusat pemeriksaan sanitasi daging hewan dan pusat kesehatan hewan.

    Dokter hewan merupakan seseorang dokter yang menangani hewan dan penyakit-penyakitnya selain bertanggung jawab terhadap kesehatan hewan dan dokter hewan juga berperan dalam kesehatan masyarakat kesejahteraan hewan.

    Kuliah di jurusan kedokteran hewan umumnya sama seperti di jurusan dokteran kamu membutuhkan waktu sekitar 6 tahun untuk bisa termi menjadi seorang dokter hewan empat tahun pertama kamu diwajibkan mengikuti program serjana kedokteran hewan terlebih dahulu.

    Hewan dokter merupakan orang yang memiliki profesi di bidang kedokteran hewan dan kewenangan medik veteriner dalam melaksanakan pelayanan kesehatan hewan.

    Cara menjadi dokter hewan adalah

    1. Memiliki ilmu dasar kedokteran hewan
    2. Menguasai banyak bidang
    3. Belajar tentang hewan
    4. Harus kuat jika melakukan suntik mati
    5. Lulus sebagai sarjana kedokteran hewan
    6. Lulusan dari lembaga pendidikan terakreditasi
    7. Menjalani masa magang atau pelatihan

    Untuk masuk dalam fakultas kedokteran ada syarat untuk tinggi badan yang harus terpenuhi dan untuk wanita tinggi badan kamu minimal 150 cm sedangkan untuk laki-laki syarat tinggi badan minimal 155 cm.

    Dalam biaya kuliah yang harus dikeluarkan calon dokter selama pendidikan kedokteran berkisar antara Rp 150 juta hingga Rp 300 juta.

    Lama pendidikan ini dalam bervariasi rata-rata 8 semester dan progam ini baru dilakukan oleh beberapa fakultas kedokteran di universitas negeri yang bekerja sama dengan rumah sakit  dalam pendidikan dokter umum yang melanjutkan pendidikan sebagai dokter spesialis disebut residen.

    Dalam dokter hewan ada yang disebut dengan medik veteriner dokter hewan bertugas mencegah memeriksa mengobati dan melakukan perawatan pada hewan dari penyakit.(Aini)

    Bagikan Artikel

    data.label
    data.label
    data.label
    data.label
    Beri penilaian untuk artikel Alat-Alat Klinik Hewan dan Fungsinya
    Sangat Suka

    83%

    Suka

    0%

    Terinspirasi

    0%

    Tidak Peduli

    16%

    Marah

    0%

    Komentar